Tim Verifikasi RKPDes Trirenggo Kunjungi Dusun Sumber Batikan

05 Agustus 2019
Administrator
Dibaca 85 Kali

BATIKAN(05/08)-- Tim Verifikasi RKPDes tahun anggaran 2020 Desa Trirenggo mengadakan Kunjungan Verifikasi Lapangan Usulan Pedukuhan Sumber Batikan di Rumah Dukuh Sumber Batikan, Sabtu (03/08/2019). (Mr.M)