FPRB Desa Trirenggo Hadiri Rakor Persiapan Lomba Desa Siaga

26 Oktober 2018
Administrator
Dibaca 83 Kali

TRIRENGGO(26/10)-- FPRB Desa Trirenggo hadiri rapat koordinasi persiapan kunjungan team yuri lomba desa siaga di pendapa balai desa trirenggo, Kamis (25/20/2018). (Mr.M)