Penyerahan Barang PPBMP Tahun 2023 Kalurahan Trirenggo
12 Oktober 2023
Administrator
Dibaca 100 Kali
TRIRENGGO(12/10)-- Pemerintah Kalurahan Trirenggo melaksanakan kegiatan serah terima barang PPBMP ( Program Pemberdayaan Berbasis Masyarakat Padukuhan) Tahun 2023 bidang Lingkungan Hidup di Pendopo Kalurahan Trirenggo, Kamis (5/10/2023) dan Senin (9/10/2023).
Kirim Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui Admin